Sistem Peredaran Darah
Jantung Ikan
Organ yang berfungsi sebagai pemompa darah keseluruh tubuh yaitu jantung. Jantung ikan mempunyai dua bagian, satu atrium dan satu ventrikel.
- Jantung terdiri dari 4 bilik yaitu sinus venosis, atrium, ventricle dan alestic bulbus arteriosis;
- Sistem sirkulasi dari jantung : darah mengalir dari jantung ke ventral aorta, ke arteri branchial afferent, ke insang untuk mengambil oksigen dan berlangsung melalui arteri afferent arteriosis ke dorsal aorta;
- Bilik tersusun secara linear dan darah mengalir dalam peredaran darah tunggal. Jantung berfungsi untuk proses mengeluarkan darah namun, bagian yang sering di lewati yaitu vena ekor.
Ada beberapa catatan / perbedaan antara darah ikan dengan hewan lainnya :
Parameter darah normal pada hewan darat tidak dapat digunakan untuk ikan,
Perbedaan sel yang terkandung pada hewan darat berbeda denga ikan yang mengandung sel-sel jauh lebih rendah. Oleh karena itu, tidak mungkin memprediksi atau mengetahui kondisi normal darah ikan menggunakan model hewan teresterial (darat).
Kandungan hemoglobin ikan rendah,
Kandungan hemoglobin pada darah ikan yang rendah membuat warna darah tampak lebih pucat. Terdapat pembuluh getah bening tetapi tidak ada kelenjar getah bening yang terpisah.
0 komentar:
Posting Komentar